PERMESINAN BANTU (DIKLAT PELAUT – III PEMBENTUKAN)


Permesinan bantu di kapal atau istilahnya auxiliary machinery adalah permesinan yang membantu kebutuhan-kebutuhan pokok maupun aktivitas kinerja mesin di atas kapal. Keberadaannya bisa di atas deck maupun di dalam kamar mesin. Permesinan bantu ini adalah hal pokok penunjang berjalannya segala mekanika teknik yang bergerak mulai dari kebutuhan udara pendingin, kelancaran pengisian air tawar, perpindahan barang, pemanas ruangan, dll serta segala kebutuhan operasional kapal memerlukan permesinan bantu.

Buku ini menguraikan, menjelaskan dan memaparkan secara sederhana tentang permesinan bantu di atas kapal agar taruna-taruna mudah mengerti dan memahami mata kuliah yang penting untuk dipelajari guna menambah pengetahuan dan sekaligus sebagai bekal ilmu untuk praktik cadet maupun bekerja sebagai marine engineer nanti.

BAB I….

1. Pengertian Windlass/Mesin Jangkar

2. Mesin penjangkar dan penudaan dapat dibedakan atas:

3. Sebelum menghidupkan capstan ataupun windlass, perlu diperhatikan hal-hal berikut:

BAB II….

1. Pengertian Mooring Winch

2. Sistem Tali Tambat (Mooring System)

3. Pengarah Tali (Fairleads).

4. Tonggak Tambat (Bollard)

5. Derek Penggulung Tali/Warping Winch.

ΒΑΒ ΙΙΙ….

1. Belt Conveyor.

2. Bucket Elevator

3. Grabs.

4. Mobile Crane

5. Derrick/Crane Kapal (Ship Gear)

BAB IV….

1. Jenis Lipat Hidrolik (Folding Hydraulic).

2. Jenis Geser

3. Sistem Pengunci/Locking Devices

BAB V….

1. Pengertian Pompa

2. Jenis-Jenis Pompa

2.1. Kualitatif.

1) Pompa Desak (Positive Displacement)

(1) Pompa desak gerak berputar (rotary pumps.)

(2) Pompa Desak Gerak Bolak-Balik (Reciprocating Pumps)

2) Pompa Sentrifugal (Centrifugal Pumps)

(1) Pompa Sentrifugal (Radial Flow Pump).

(2) Double Suction

(3) Multi Stage.

(4) Pompa Sentrifugal Baling-Baling (Mixed Flow Pump)

(5) Pompa Baling-Baling (Axial Flow Pump)

(6) Pompa Slurry

(7) Detail Secara Konstruktif Pompa Sentrifugal

(8) Kipas

(9) Self-Priming Pumps

BAB VI….

1. Pengertian Oily Water Separator

2. Prinsip Kerja Oil Water Separator

3. Bagian-Bagian Oil Water Separator

4. Oil Discharge Monitoring and Control System

BAB VII….

1. Pengertian Insinerator

2. Jenis-Jenis Insinerator

3. Proses Pembakaran

4. Cara Kerja Insinerator

5. Teknologi Insinerator

6. Bagian-Bagian Incinerator

7. Beberapa Masalah yang Biasa Terjadi pada Insinerator di Kapal

BAB VIII….

1. Pengertian Mesin Pendingin

2. Prinsip Dasar Refrigerasi Mekanik

3. Komponen Sistem Refrigerasi

4. Komponen Bantu

5. Alat Kontrol dan Pengaman

BAB IX….

1. Pengertian Ketel Uap

2. Sistem Kerja Ketel Uap

3. Klasifikasi Ketel Uap

4. Parameter yang Harus Diperhatikan dalam Pengoperasian Ketel Uap

5. Keterangan Ketel Uap

6. Pembentukan Uap

7. Parameter Ketel Uap

8. Jenis Bahan Bakar untuk Ketel Uap

9. Appedensi Ketel

10. Pengoperasian Boiler

11. Korosi pada Boiler

12. Air Boiler dan Air Pengisian Boiler

BAB X….

1. Pengertian Kompresor Udara

2. Prinsip Kerja Kompresor

3. Klasifikasi Kompresor

4. Langkah Kerja dan Komponen Kompresor. Komponen Utama

5. Bagian Utama Kompresor Torak

6. Cara Pembacaan Pressure Gauge

BAB XI….

1. Pengertian Purifier

2. Prinsip Pemisahan pada Purifier

3. Cara Kerja Purifier

4. Prosedur Pengoperasian dan Penghentian Purifier

5. Perawatan Ditinjau dari Segi Manajemen

6. Faktor-Faktor Penyebab Peluberan Bahan Bakar

BAB XII….

1. Fresh Water Generator

2. Prinsip Kerja Fresh Water Generator

3. Jenis Fresh Water Generator

4. Komponen-Komponen pada Fresh Water Generator

5. Prosedur Pengoperasian Fresh Water Generator

6. Prosedur dalam Mematikan Pesawat Fresh Water Generator

7. Hal-Hal yang Perlu Diperhatikan Selama Pengoperasian Fresh Water Generator

8. Faktor Menurunnya Produksi Air Tawar pada FWG

BAB XIII….

1. Pengertian Sewage Treatment Plant

2. Fungsi Sistem Sanitary

3. Bagian-Bagian dari Sistem Sanitary

4. Ada Dua Jenis Sistem untuk Penanganan Limbah, Yaitu:

5. Hydrophore

6. Recirculating Holding System

7. Aturan mengenai Sistem Sanitary

8. Procedure for Starting and Stopping of Sewage Treatment Plant on A Ship

9. Istilah Penting yang Berhubungan dengan Sewage Treatment Plant

ISBN 978-602-6552-33-4

HARGA BUKU Rp79,999.00

Konfirmasi Pembayaran Ke : 0811604291
Bank BRI Lembaga Riset Publik (LARISPA)
109101000220303

Nara Hubungi LARISPA
Mega 081375982297
Rizal 0811 61 800 54